Kategori Dokumenter Budi Luhur merupakan apresiasi untuk karya – karya terbaik M…


Kategori Dokumenter Budi Luhur merupakan apresiasi untuk karya – karya terbaik Mahasiswa Fakultas Komunikasi dan Desain Kreatif Universitas Budi Luhur.

Berikut Film Terbaik ke 3 Budi Luhur “Cingcowong”.

Ritual Cingcowong adah adat istiadat untuk memanggil hujan di Desa
Luragung Landeuh dikala musim kemarau berkepanjangan yang menjadi
dampak buruk bagi lahan pertanian dan perkebunan. Seiring berkembangnya
zaman, penerimaan masyarakat terhadap ritual Cingcowong yang tadinya
diterima dan dipercayai masyarakat dalam menyelesaikan masalah hasil panen
di lahan mereka, kini mulai pudar karena adanya konflik masyarakat terhadap
ritual Cingcowong yang dianggap bertentangan dengan agama. Dalam upaya melestarikan kearifan lokal adat istiadat tersebut,
beberapa pegiat seni melakukan transformasi menjadi seni tari dan seni
pertunjukan Monolog teaterikal.

Sutradara : Dika Andika
Produser : Shilva Aulia Yosdi
Penata Kamera : Raynaldi Wisnu Hasyim
Penata Suara : Kevin Gabriel
Penyunting Gambar : Kevin Auriell

#fdbl
#festivaldokumenterbudiluhur
#filmdokumenter
#fkdkbudiluhur

 



Source

Comments are closed.