Screening Karya Pemenang Festival Dokumenter Budi Luhur 2016 & Launching Buku Dokumenter “Redefining Documentary” Sukses Digelar

Fikomers, pada tanggal 29 Agustus 2017 Screening Karya Pemenang Festival Dokumenter Budi Luhur  2016 & Launching Buku Dokumenter “Redefining Documentary” sukses di gelar di XXI, Studio 5 Bintaro Jaya X Change. Pemutara film ini adalah pertama kalinya oleh Tim FDBL di XXI, setelah sebelumnya sukses menggelar FDBL 2014,2015, dan 2016.

Selain Pemutaran Karya Pemenang FDBL 2016, juga bersamaan dengan Launching Buku Dokumenter, yaitu “Redefiniing Docomentary” Film dan Televisi, hasil dari Call For Article dalam FDBL 2016.

Dalam rangkaiyan acara ini juga sekaligus dibukanya FDBL 2017 yang diharapkan nantinya akan lebih sukses lagi dari tahun sebelumnya.

Screening ini juga dihadiri oleh pejabat-pejabat Universitas Budi Luhur yaitu Ketua Yayasan Pendidikan Budi Luhur Cakti Bapak Kasih Hanggoro, MBA serta Deputi Rektor Bidang Akademik Dr. Ir. Wendi Usino, MSc, MM. Selain para pejabat penulis buku Dokumenter “Redefining Documentary” juga hadir dan tentunya para pemenang FDBL 2016.

Rekan-rekan media dan Mahasiswa Universitas Budi Luhur juga turut memeriahkan acara ini, dalam Screening Karya ini menampilkan sebanyak 9 Film Dokumenter dari 3 kategori yang ada yaitu,

Kategori Umum :

-Terbaik 1 Kehidupan Di Kaki Gunung Kumbang – STMM Yogyakarta

Karya dari Naoomi Irene Febriana dan Lumbang Tobing

-Terbaik 2 + Favorit Menempa Doa – Visual Mandiri Kreatif

Karya Dimaz Sri Juanda dan Dicky Dwi Septian

-Terbaik 3 Ebeg Banyumas – Institut Bisnis Nusantara

Karya Faizal Umam dan Gita Pertiwi

 

Kategori Mahasiswa :

-Terbaik 1 + Favorit The Culture Of Baduy

Karya Akhmad Faizal Khusairi

-Terbaik 2 Kampung Singkong

Karya Emiya Pepayosa Ginting dan Brian Yohadi

-Terbaik 3 Arsitektur Bangunan Suku Baduy

Karya Aat Suatma dan Ilham Tafraydo

 

Kategori Pelajar SMK/SMA

-Terbaik 1 Museum Bahari

Karya Juanita Arrieza, Diba dan Mifftah Fathar

-Terbaik 2 Dolanku, Dulu, Kini, dan Nanti

Karya Aldo dan Alfian

-Terbaik 3 + Favorit Ebeg Banyumasan

Karya Eliyah dan Rifqi Amalun

semoga FDBL 2017 dapat berjalan dengan lancar dan sukses untuk kedepanya.

#Kampusbudiluhur

#Fikombudiluhur

#Siapkreatif

#FDBL2016

Comments are closed.